BANJAR, JURNALJABAR.CO.ID – Berlokasi di halaman Mapolres Banjar, setiap hari Senin secara rutin Polres Banjar menggelar Apel jam Pimpinan yang dipimpin langsung oleh Kapolres Banjar AKBP Ardiyaningsih.
Apel tersebut dihadiri juga oleh Pejabat Utama (PJU) Polres Banjar, para Kapolsek jajaran, para perwira dan personel dan ASN lingkungan Polres Banjar, Polda Jabar pada Senin 13 Desember 2021.
Ardiyaningsih menyampaikan maksimalkan pencapaian vaksin dengan mengajak keluarga, warga sekitar rumah, dan warga masyarakat yang belum mengikuti vaksin.
“Selain itu, bijaklah dalam bermedia sosial, tidak berlebihan dalam penggunaan media sosial, serta terus semangat dalam melaksanakan tugas, hadir dan berdampak bagi masyarakat,” katanya.
Dalam apel pagi tersebut dilakukan pengucapan Tribrata dan Catur Prasetya oleh Kabag SDM (Kepala Bagian Sumber Daya Manusia) dan Kabag Log (Logistik) Polres Banjar dan diucap ulang oleh seluruh peserta apel jam pimpinan tersebut. (Ucup)
BACA JUGA : Tunggal Putra Paceklik Gelar All England 25 Tahun, Ini Saran Untuk Jonatan dkk
Related Posts:- Pemkot Banjar Telah Siapkan Pelaksanaan Vaksinasi Booster Berita
- Tekan KTMDU, Polres Banjar Laksanakan Razia Pajak… Berita
- Pemkot Banjar Kerjasama dengan Pemkab Sumedang untuk… Berita
- Kodam lll Siliwangi Gelar Acara Laporan Korps Perwira Tinggi Berita
- Ratusan Siswa dan Jaber Zilenial Gelar Doa dan… Berita
- Polres Banjar Gelar Deklarasi Damai Bersama… Berita
- Polres Ciamis Lakukan Pemeriksaan Kendaraan Dinas Personel Berita
- Sambut Hari Bhayangkara ke-76, Polres Ciamis Polda… Berita
- Pelaku Curanmor di Ciamis Berhasil Ditangkap Polisi Berita
- Sambut Hari Bhayangkara ke-76, Polres Ciamis… Berita
- Sambut Hari Bhayangkara ke-76, Polres Ciamis… Berita
- Harga Kacang Kedelai Mahal, Produksi Tahu dan Tempe… Berita
- Untuk Pemudik, Pos Terpadu Alun-alun Ciamis Sediakan… Berita
- Asyik! Dalam Waktu Dekat Kodam III Siliwangi Bakal… Berita
- Jumlah Kasus Positif Covid-19 di Kota Banjar Meningkat Berita
- Kapolres Ciamis Hadir dalam Acara Milangkala Gong… Berita
- Sambut Hari Bhayangkara ke-76, Polres CIamis Lakukan… Berita
- Polres Ciamis Laksanakan Kegiatan Baksos Berupa… Berita
- Polres Ciamis Laksanakan Apel Gelar Pasukan Operasi… Berita
- Polres Ciamis Masif Laksanakan Patroli KRYD Berita
- Polres Banjar Gelar Kegiatan Vaksinasi Covid-19… Berita
- Sambut HUT ke-76 Bhayangkara, Polres Banjar Gelar… Berita
- Belasan Pengendara Sepeda Motor di Banjar Berhasil… Berita
- Kesadaran Penerapan Prokes Mulai Lemah, Kasus… Berita
- Hari Bhayangkara Ke-76, Polres Ciamis Gelar Bakti… Berita
- Asah Peningkatan Kemampuan Personel Dalmas, Polres… Berita
- Polres Ciamis Sambut Hari Bhayangkara ke-76 dengan… Berita
- Hampir Sepekan Lampu PJU di Jalan BKR Tak Berfungsi Berita
- Sambut HUT Bhayangkara ke-76, Polres Banjar Gelar… Berita
- Personel Polres Ciamis Terus Secara Masif Tebar… Berita