Berita

Mobil Pick Up di Ciamis Masuk Jurang, 8 Orang Dikabarkan Tewas

Mobil Pick Up di Ciamis Masuk Jurang, 8 Orang Dikabarkan Tewas

CIAMIS, JURNALJABAR.CO.ID – Kecelakaan tunggal kembali terjadi di wilayah Kabupaten Ciamis. Kecelakaan maut kali ini melibatkan mobil pick up bernomor polisi E 8393 VJ membawa 17 orang penumpang asal Burujul, Jatiwangi, Majalengka, Jawa Barat terjun kedalam jurang sedalam 30 meter di Jalan Raya Sukamantri-Panjalu, Dusun Cimara, Desa Cibeureum, Kecamatan Sukamantri, …

Baca Selengkapnya

Buruan Sae Kota Bandung Akan di Sebarluaskan di Kancah Internasional

Buruan Sae Kota Bandung Akan di Sebarluaskan di Kancah Internasional

KOTA BANDUNG, JURNALJABAR.CO.ID – Program ketahanan pangan Kota Bandung yang sering disebut Buruan Sae (Sehat, Alami, Ekonomis) akan di beberkan di kancah internasional. Hal tersebut usai pelaksanaan konferensi internasional U20 dan Milan Urban Food Policy Pact (MUFPP) Asia Pasific Regional Forum di Kota Bandung yang berlangsung 3 – 4 Agustus …

Baca Selengkapnya

Optimalisasi Fungsi JDIH, Begini Penjelasan Ketua DPRD Pangandaran

Optimalisasi Fungsi JDIH, Begini Penjelasan Ketua DPRD Pangandaran

PANGANDARAN, JURNALJABAR.CO.ID – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat, terus mengoptimalisasi fungsi Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum (JDIH). Hal tersebut dikatakan Ketua DPRD Pangandaran Asep Noordin, menurut dia, Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum atau JDIH menjadi wadah pendayagunaan bersama atas dokumen hukum secara tertib, terpadu dan berkesinambungan. …

Baca Selengkapnya

Buruan Sae Menginspirasi Dunia Internasional di Konferensi U-20

Buruan Sae Menginspirasi Dunia Internasional di Konferensi U-20

KOTA BANDUNG, JURNALJABAR.CO.ID – Salah satu program ketahanan pangan, Buruan Sae, jadi inspirasi peserta konferensi U-20 yang digelar di Kota Bandung, 3-4 Agustus 2022. Hal itu disampaikan Kepala Dinas Pangan dan Pertanian (DKPP) Kota Bandung Gin Gin Ginanjar. Menurutnya, upaya meningkatkan ketahanan pangan sejalan dengan isu pangan yang belakangan menjadi …

Baca Selengkapnya

TNI Unik, Lahir dari Rakyat, Berjuang dan Berbakti untuk Rakyat

TNI Unik, Lahir dari Rakyat, Berjuang dan Berbakti untuk Rakyat

BOGOR, JURNALJABAR.CO.ID – Pangdam III Siliwangi Mayjen TNI Kunto Arief Wibowo menyambut sekaligus melaksanakan pengamanan kunjungan kerja Presiden RI Joko Widodo di wilayah Korem 061/SK Kodam III Siliwangi. Dalam agendanya kunjungan kerja Presiden RI Joko Widodo menghadiri sekaligus membuka secara resmi Silaturahmi Nasional Persatuan Purnawirawan Angkatan Darat (PPAD) Tahun 2022, …

Baca Selengkapnya

Jembatan Sintok Pangandaran Terbentang di HUT RI ke-77

Jembatan Sintok Pangandaran Terbentang di HUT RI ke-77

PANGANDARAN,JURNALJABAR.CO.ID – Kabar baik bagi warga pedesaan yang ada di Pagergunung, Ciparakan dan Cicurug di Kabupaten Pangandaran karena Pemerintah Daerah telah membangun jembatan Sintok. Jembatan Sintok terbentang setelah Kemerdekaan Indonesia yang ke-77 tahun. Bagi warga sekitar, terdirinya jembatan sintok merupakan kado terindah lantaran tepat dengan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia …

Baca Selengkapnya

TNI di Sukabumi Renovasi Rumah Milik Empok Suhenda

TNI di Sukabumi Renovasi Rumah Milik Empok Suhenda

SUKABUMI, JURNALJABAR.CO.ID – Kodim 0622/Kabupaten Sukabumi, Korem 061/SK untuk kesekian kalinya kembali melakukan rehab Rumah Tidak Layak Huni (Rutilahu), kali ini Kodim 0622/Kab. Sukabumi melakukan renovasi rumah milik Empok Suhenda (52) warga Kp. Cisasak, Ds. Ciracap, Kec. Ciracap Kab. Sukabumi, Jawa Barat. Hal tersebut disampaikan Kepala Penerangan Daerah Militer (Kapendam) …

Baca Selengkapnya

Kodam III Siliwangi Dukung Program Pemerintah Ketahanan Pangan

Kodam III Siliwangi Dukung Program Pemerintah Ketahanan Pangan

SERANG, JURNALJABAR.CO.ID – Pangdam III Siliwangi Mayjen TNI Kunto Arief Wibowo didampingi Danrem 064/MY menghadiri acara Panen Raya jagung bersama para santri di Kampung Munding Jalu, Kelurahan Curug Manis, Kecamatan Curug, Kabupaten Serang,. Demikian disampaikan Kapendam III Siliwangi Kolonel Inf Arie Tri Hedhianto di sela-sela kegiatannya mendampingi Pangdam III/Slw di …

Baca Selengkapnya