PANGANDARAN – Alasan pemagaran sebidang tanah di bibir pantai Madasari, Desa Masawah, Kecamatan Cimerak Kabupaten Pangandaran terkuak. Diketahui sebelumnya, masyarakat sekitar mempertanyakan pemagaran yang dinilai berimplikasi terhadap pendapatan pelaku usaha wisata berikut Desa bahkan tidak diketahui kapan dan siapa yang melakukan. Selain itu, mereka juga merasa tidak mendapatkan sosialisasi dari …
Baca SelengkapnyaPerda P2APBD Kabupaten Pangandaran Tahun Anggaran 2021 Hingga Saat Ini Belum Keluar
PANGANDARAN,JURNALJABAR.CO.ID – Peraturan Daerah (Perda) Pertanggungjawaban Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (P2APBD) Kabupaten Pangandaran Tahun Anggaran 2021 hingga saat ini belum keluar, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) memprediksi Pemerintah Daerah (Pemda) Kembali melakukan Pinjaman ke Bank. Diketahui, untuk menutupi pembiayaan di Tahun Anggaran 2020, Pemda Pangandaran sudah meminjam uang …
Baca SelengkapnyaPagar pada Sebidang Tanah di Wisata Pantai Mandasari Buat Warga Panik, Ini Alasannya
PANGANDARAN – Pagar pada sebidang tanah yang diduga harim laut Kabupaten Pangandaran sontak membuat warga dan pelaku usaha panik sekaligus bertanya tanya. Lokasi tersebut bertempat di Objek Wisata Pantai Madasari, Desa Masawah, Kecamatan Cimerak, Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat. Pasalnya, proses pemagaran yang tidak diketahui warga sekitar kapan dan bagaimana mula-mulanya, …
Baca SelengkapnyaDPRD Pangandaran Gelar Rapat Paripurna Bahas 4 Buah Raperda Menjadi Perda
PANGANDARAN, JURNALJABAR.CO,ID – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pangandaran menggelar Rapat Paripurna untuk membahas tiga agenda yang menjadi pembahasan. Diketahui, dalam agenda pembahasan diantaranya ada Empat buah Raperda dari 4 Komisi di DPRD Pangandaran yang diantaranya Tentang Perubahan Atas Perda Nomor 9 Tahun 2018 Tentang Badan Permusyawaratan Desa (BPD), …
Baca SelengkapnyaHari Bhayangkara Ke-76, Polres Ciamis Gelar Bakti Sosial Berupa Donor Darah
CIAMIS – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Bhayangkara ke-76 Tahun 2022, Polres Ciamis Polda Jabar menggelar bakti sosial berupa donor darah di Aula Pesat Gatra Mapolres Ciamis, Jalan Jend. Sudirman No.271, Sindangrasa, Kecamatan Ciamis, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Selasa 7 Juni 2022. Bakti sosial berupa donor darah tersebut, Polres …
Baca SelengkapnyaDinas Pertanian Kabupaten Pangandaran Dapat Bantuan Senilai Rp1.579.000.000
PANGANDARAN,JURNALJABAR.CO.ID – Dinas Pertanian Kabupaten Pangandaran mendapat bantuan senilai Rp1.579.000.000 untuk optimalisasi perairan lahan pertanian. Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Pangandaran Sutriaman mengatakan, agar program dan kegiatan berjalan maksimal pihaknya telah menggelar rapat koordinasi persiapan pelaksanaan lingkup Dirjen Prasaran Dan Sarana Pertanian (PSP) Kementerian Pertanian. “Kami pesan kepada Kelompok Tani pelaksana …
Baca SelengkapnyaBupati Jeje Tegaskan Pegawai di Pemda Pangandaran Didominasi Oleh Pegawai Non ASN
PANGANDARAN,JURNALJABAR.CO.ID – Bupati Kabupaten Pangandaran Jeje Wiradinata menegaskan, pegawai di Pemerintah Daerah (Pemda) Pangandaran didominasi oleh pegawai Non ASN. “Pegawai di Pangandaran ada yang tidak bisa diisi oleh ASN, jadi untuk posisi tertentu tersebut diisi oleh pegawai Non ASN atau tenaga honorer,” kata Jeje, Selasa 7 Juni 2022. Jeje menambahkan, …
Baca SelengkapnyaSambut HUT ke-76 Bhayangkara, Polres Banjar Gelar Donor Darah Secara Massal
BANJAR – Polres Banjar Polda Jabar menggelar donor darah secara massal dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-76 Bhayangkara yang diadakan di Gedung Presisi Polres Banjar, Selasa 7 Juni 2022. Kapolres Banjar AKBP Ardiyaningsih menerangkan, kegiatan donor darah tersebut diikuti jajaran Polres Banjar, Bhayangkari, TNI, perwakilan masing-masing OPD, Unit …
Baca SelengkapnyaTekan KTMDU, Polres Banjar Laksanakan Razia Pajak Kendaraan Bermotor
BANJAR – Dalam rangka menekan jumlah kendaraan yang tidak melakukan daftar ulang, Polres Banjar bersama-sama Tim Operasi Terpadu Kendaraan Tidak Melakukan Daftar Ulang (KTMDU). Terdiri dari Dinas Pendapatan Daerah Kota Banjar, Samsat Kota Banjar, Jasa Raharja, Dinas Perhubungan dan Denpom melaksanakan razia pajak kendaraan bermotor di depan Kantor BRI Unit …
Baca SelengkapnyaPentas Seni dan Budaya Rakyat “Ngarak Pataka” Hari ke-3 Kembali Digelar di Eks Kewadanaan Kawali
CIAMIS – Acara pentas seni dan budaya rakyat “Ngarak Pataka” Untuk hari ke-3 dirangkaikan dengan kegiatan HKP ini kembali di gelar di Eks Kewadanaan Kawali, tepatnya di Lapangan Rawa Kecamatan Lumbung, Selasa 7 Juni 2022 malam. Acara tersebut masih bagian dari rangkaian kegiatan menyambut Hari Jadi dan dilaksanakan secara berkesinambungan …
Baca Selengkapnya