KOTA BANDUNG, JURNALJABAR.CO.ID – Wali Kota Bandung, Yana Mulyana menyebut para lurah adalah wajahnya Kota Bandung. Ia juga menyebut, capaian prestasi Kota Bandung saat ini tidak lepas dari kinerja maksimal para lurah. Yana mencontohkan, keberhasilan Pemkot Bandung mengatasi pandemi Covid-19 adalah salah satunya. “Bagaimanapun para lurah ini merupakan wajah kota …
Baca Selengkapnya1.500 Taekwondoin Panaskan Wali Kota Bandung Cup 2022
KOTA BANDUNG, JURNALJABAR.CO.ID – Sebanyak 1.500 taekwondoin mengikuti kejuaraan terbuka Piala Wali Kota Bandung 2022 di Gor Bandung, Jalan Jakarta Kota Bandung. Tak hanya dari Kota Bandung, peserta juga datang dari luar Jawa Barat. “Alhamdulillah animo peserta meningkat. Diikuti 1.500 peserta, 100 unit latihan, peserta ada juga dari luar Kota …
Baca SelengkapnyaWali Kota Bandung Dukung Perbankan Kembangkan Digitalisasi Layanan
KOTA BANDUNG, JURNALJABAR.CO.ID – Wali Kota Bandung, Yana Mulyana mendukung dunia perbankan untuk terus berinovasi meningkatkan layanannya. Termasuk mengoptimalkan interaksi digital dengan para nasabahnya. Pasalnya, hal itu sejalan dengan upaya Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung untuk melayani masyarakat secara digital. Hal itu diungkapkan Yana di sela-sela acara Fun Run Qris Adventure-run, …
Baca SelengkapnyaMahfud MD Bakal Resmikan MPP Kota Bandung
KOTA BANDUNG, JURNALJABAR.CO.ID – Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi, Mahfud MD berencana meresmikan Mal Pelayanan Publik (MPP) Kota Bandung, Selasa, 23 Agustus 2022 mendatang. Seperti diketahui, sejak aktif beroperasi dari Mei 2022, MPP Kota Bandung yang terletak di Jalan Cianjur No. 34 Kota Bandung telah melayani kebutuhan masyarakat …
Baca SelengkapnyaWakasad Tinjau Penataran Terpusat Kader Pelatih Pencak Silat dan Bela Diri Taktis
CIMAHI, JURNALJABAR.CO.ID – Wakil Kepala Staf Angkatan Darat (Wakasad) Letjen TNI Agus Subiyanto, S.E.,M.Si., meninjau Penataran Terpusat Kader Pelatih Pencak Silat dan Bela Diri Taktis di Dinas Jasmani Angkatan Darat (Disjasad), Jl. H.M.S Mintaredja, SH, Baros, Kota Cimahi Cimahi, Jawa Barat. Demikian disampaikan Kapendam III/Slw Kolonel Inf Arie Tri Hedhianto …
Baca SelengkapnyaPangdam III/Siliwangi Takziah Ke Rumah Duka Alm. Letkol Inf Purn Muhamad Mubin
BANDUNG, JURNALJABAR.CO.ID – Pangdam III/Slw Mayjen TNI Kunto Arief Wibowo S.I.P., Takziah ke rumah duka Alm. Letkol Inf Purn Muhamad Mubin di Jalan Nyengseret, Gg. Jamhari No. 25, Rt 02/01, Kelurahan Pelindung hewan, Kecamatan Astana Anyar, Kota Bandung Jawa Barat. Demikian disampaikan Kapendam III/Slw Kolonel Inf Arie Tri Hedhianto saat …
Baca SelengkapnyaPeringati HUT RI Ke-77, Bekangdam III Siliwangi Gelar Senam Aerobik dan Lomba
BANDUNG, JURNALJABAR.CO.ID – Bekangdam III Siliwangi, menggelar Senam Aerobik dan perlombaan perlombaan dalam rangka memperingati HUT RI ke 77 tahun 2022 yang diikuti seluruh anggota militer/PNS Mabekangdam dan Gudang -gudang. Adapun Lomba yang digelar menangkap bebek, Memasukkan paku dalam botol, Balap karung estafet dan Memindahkan terong. Selama perlombaan terlihat canda …
Baca SelengkapnyaPlt. Bupati Bogor Serahkan Tanda Penghargaan Pada Hari Pramuka Ke-61 Tingkat Kabupaten Bogor
BOGOR, JURNALJABAR.CO.ID – Plt. Bupati Bogor, Iwan Setiawan yang juga Wakil Ketua Majelis Pembimbing Cabang Gerakan Pramuka Kabupaten Bogor serahkan tanda penghargaan kepada anggota Pramuka Kwartir Cabang (Kwarcab) Kabupaten Bogor, pada puncak Peringatan Hari Pramuka ke-61 tingkat Kabupaten Bogor, di Auditorium Sekretariat Daerah, Cibinong, Kamis 18 Agustus 2022. Tanda penghargaan …
Baca SelengkapnyaDanrindam III/Slw Tutup Pameran Budaya, UMKM dan Inovasi teknologi
BANDUNG, JURNALJABAR.CO.ID – Kegiatan Pameran Budaya, UMKM dan Inovasi teknologi yang digelar selama dua hari di seputaran Taman Pule Kodam III/Slw dalam rangka rangkaian kegiatan HUTKe-77 Kemerdekaan Indonesia hari ini berakhir. Pameran ditutup secara resmi oleh Danrindam III/Slw Kolonel Inf Lukman Hakim. Demikian disampaikan Kapendam III/Slw Kolonel Inf Arie Tri …
Baca SelengkapnyaSambut Harjad Polwan ke-74, Polwan Polres Ciamis Gelar Donor Darah
CIAMIS, JURNALJABAR.CO.ID – Sambut Hari Jadi Polwan ke-74, Polwan Polres Ciamis melaksanakan kegiatan sosial berupa donor darah. Kegiatan tersebut dilaksanakan di PMI (Palang Merah I donesia), Ciamis, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Kamis 18 Agustus 2022. Kegiatan ini, Polres Ciamis bekerjasama dengan PMI Kabupaten Ciamis. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh Polwan …
Baca Selengkapnya