BANJAR.JURNALJABAR.CO.ID – Wakil Wali Kota Banjar menghadiri acara Bhakti Sosial Khitanan Massal yang digelar oleh Pemerintah Kota Banjar bersama Dinas Kesehatan, Dinas Sosial dan Jabar Bergerak. Jumat 25 Februari 2022.
Khitanan massal yang digelar di apangan Tenis Pendopo Kota Banjar itu dalam rangka memeriahkan hari jadi Kota Banjar yang ke-19 tahun.
Wakil Wali Kota Banjar Nana Suryana menyampaikan, bahwa kegiatan bhakti sosial khitanan massal ini sebetulnya dulu pernah dilaksanakan, namun karena terkendala pandemi acara khitanan massal sempat berhenti.
“Alhamdulillah khitanan massal bisa kembali dilaksanakan dengan diikuti oleh 35 orang anak dari seluruh Desa/ Kelurahan se-Kota Banjar,” ujarnya.
BACA JUGA : Gelar Bhakti Sosial, DWP Dinkes Kota Banjar Bagikan Minyak Goreng
Kata Nana, tentunya sesuai dengan tema hari ulang tahun ke 19 Kota Banjar, Bangkit Bersinergi Sepenuh Hati, kegiatan ini bisa dilaksanakan berkat sinergitas dengan berbagai pihak. Kedepannya. kegiatan bhakti sosial khitanan massal bisa terus berjalan, karena banyak manfaat yang bisa diambil dari kegiatan tersebut.
“Acara seperti ini tentunya banyak manfaatnya untuk kita semua. Dimana setiap umat muslim diwajibkan untuk melakukan sunat (khitanan,red), namun tidak semua mampu untuk melaksanakannya. Dan dengan program ini tentunya banyak warga yang senang. Dan semoga ke depannya lebih banyak anak yang ikut khitanan massal,” tandasnya. (Cup)
BACA JUGA : Kapolres Banjar dan Kabidkeu Polda Jabar Ikuti Arahan Kapolri Lewat Zoom Meeting
Related Posts:- Gelar Bhakti Sosial, DWP Dinkes Kota Banjar Bagikan… Jabar
- Pemkot Bandung Serahkan 713 Bidang Tanah di… Jabar
- Plt Walkot Bandung Minta Satpol PP Terus Berikan… Jabar
- Sejak Pandemi Mulai, Pertumbuhan Ekonomi Kota… Jabar
- Pangdam III Siliwangi Sambut Sekaligus Dampingi… Jabar
- Puncak Peringatan Hari Jadi Ke-19 Kota Banjar… Jabar
- Jelang Hari Raya Imlek, Humas Bandung Kunjungi… Jabar
- Kapolres Banjar Gandeng Dinkes Gelar Rakor Persiapan… Jabar
- Plt Walkot Bandung: Semoga Prestasi para Atlet Kota… Jabar
- 4 SMK Di Banjar Hendak Study Tour , Wali Kota Tegas… Jabar
- Yonif Raider 323/BP Gelar Latihan Pemeliharaan dan Kemampuan Jabar
- Ikatan Adhyaksa Dharmakarini Kejari Banjar Tanam… Jabar
- Pemudik Arus Balik Rela Menunggu Bus 8 Jam Demi… Jabar
- Ahli Waris Djajadi Karta Bin Arsadidjaja Gelar Unjuk… Jabar
- Walkot Bandung Tak Kuasa Menahan Air Mata Saat… Jabar
- Plt Walkot Bandung Buka Acara Thrill of Life Super… Jabar
- Berpotensi Ganggu SDM, Walkot Banjar : Penanganan… Jabar
- Dihari Jadi Ke-19, Pemkot Banjar Gelar Ziarah ke… Jabar
- Tinjau Koramil 0506 Ciasem Subang, Pangdam III… Jabar
- Wagub Jabar Lihat Pelaksanaan Operasi Ketupat Lodaya… Jabar
- Pos Alun-alun Ciamis Sediakan Pelayanan Kesehatan… Jabar
- Meriahkan Hari Jadi Ke-19, TP PKK Kota Banjar Gelar… Jabar
- Pemkot Bandung Gelar Doa Bersama untuk Emmeril yang… Jabar
- Plt Wali Kota Bandung Ajak para Karyawan Pemkot… Jabar
- Ridwan Kamil Minta Penyuluh Pertanian Kuasai… Jabar
- HNSI Pangandaran Gelar Rapat Pemilihan Ketua Rukun… Jabar
- Pacu Intelektual Anak, Wakil Wali Kota Banjar, Buka… Jabar
- Spesialis Maling Brankas Minimarket Ditangkap… Jabar
- Plt Walkot Bandung Ucapkan Terima Kasih, Vaksinasi… Jabar
- Bupati Jeje Hadiri Kegiatan Safari Ramadan di Gedung… Jabar